VISI
Berprestasi , mandiri , religius, berbudi pekerti luhur dan berwawasan lingkungan
MISI
Menciptakan Anak didik yang berprestasi dalam bidang Akademik dan Non Akademik,Mandiri,Beriman dan Bertakwa,Berperilaku Positif,Menciptakan lingkungan yang sehat menuju Green And Clean,Berwawasan lingkungan untuk melestarikan,Mencegah pencemaran dan kerusakan lingkungan
Indikator tercapainya Visi tersebut adalah:
No. | VISI | INDIKATOR |
1. | Berprestasi |
|
2. | Mandiri |
|
3. | Religius |
|
4. | Berbudi pekerti lu-hur |
|
5 | Berwawasan lingkungan |
|
Indikator Tercapainya Misi tersebut adalah :
No. | MISI | INDIKATOR |
1. |
Membimbing peserta didik untuk mening- katkan prestasi dalam bidang akademik dan non akademik | Pembinaan intensif yang bermutu secara terprogram terselenggara dengan baik dengan didasari ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.
|
2. | Menanamkan kebiasaan untuk berperila-ku positif. | Semua personel sekolah (Kepala Sekolah, Guru, Karyawan dan Siswa) terbiasa dengan budaya tertib, disiplin, menghargai waktu, sikap terpuji dan santun. |
3. | Mewujudkan hubung an yang sehat antar personel. | Hubungan antara Kepala Sekolah, Karyawan, Peserta Didik dan Masyarakat (orangtua/wali murid, dunia usaha, instansi terkait, dll.) terjalin dengan baik dan harmonis. |
4. | Meningkatkan kepe-dulian pelayanan ter-hadap setiap perma-salahan. | Setiap permasalahan yang terjadi dapat diselesaikan dengan baik secara kekeluargaan serta meminimalisir kemungkinan timbulnya ekses-ekses negatif yang sangat tidak diharapkan. |
5. | Mewujudkan waga sekolah yang berwawasan lingkungan | Seluruh warga sekolah peduli terhadap lingkungan sekolah untuk menciptakan seluruh area sekolah sebagai tempat belajar yang terawat dengan baik, bersih, hijau, nyaman dan bersahabat. |